Museum Ganesya didalamnya terdapat berbagai peninggalan sejarah yakni seperti artefak pusaka tradisional, petaka ( lambang legitimasi kerajaan, keris, manik- manik, terakota, arca dan masih banyak lagi. Museum ini juga menghadirkan kebudayaan Indonesia seperti topeng wayang dan lain lain yang beragam bentuk dan karakternya dari tradisional hingga modern. Maka dari itu, bagi pengunjung yang datang ke Malang, jangan lupa mampir ya. Dijamin gak kalah menariknya dengan wisata lain.
Tempat ini dibuka mulai dari jam 10.00 – 22.00 dengan harga tiket masuk sebagai berikut :
Lokal :
weekday : Rp. 30.000,-
weekend : Rp. 35.000,-
Manca negara : Rp. 60.000,-
Museum ganesya ini terletak di Jl. Graha Kencana Raya Jl. Raya Karanglo, Karanglo, Banjararum, Singosari, Malang, Jawa Timur.
#malanghits #amazingmalang
#malangpunya #exploremalang
#malangmenyapa #lingkarmalang
#explorejawatimur #malangmbois #malangkece
#malangkeren #yoikimalang
#ayodolanmalang #dolanmalang
#wonderfulmalang #wonderfulljatim
#wisatamalang #beautifullmalang
#museumganesyamalang
#sejarahmalang
#malangpunya
Ganesya, Museum Edukasi Sejarah di Kota Malang yang Instagramable