Memperingati HUT Kota Malang ke-104, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Malang mengadakan lomba dan pameran lukis tentang
Destinasi Wisata Kota Malang yang bertajuk “Ngalam Melukis”
SYARAT DAN KETENTUAN :
Destinasi Wisata Kota Malang yang bertajuk “Ngalam Melukis”
SYARAT DAN KETENTUAN :
-
Obyek melukis adalah hal-hal yang berkaitan dengan Destinasi wisata KOTA MALANG (bukan Kabupaten Malang atau Kota Batu). Diantaranya:. Kampung-Kampung Tematik, Taman Kota, Bangunan Bersejarah, Destinasi Wisata, Museum-museum, Kuliner, Fasilitas Umum, Kesenian khas, dll.
-
Karya melukis tidak mengandung unsur SARA atau hal-hal yang mendeskriditkan pihak lain.
-
Peserta adalah Pelajar/Mahasiswa/Umum berusia 16-23 Tahun.
-
Peserta di perbolehkan untuk membawa referensi foto sesuai dengan kriteria Obyek Melukis pada Poin Nomor 1
-
Pembuatan lukisan akan dilaksanakan serempak ditempat yang disiapkan panitia
-
Setiap karya wajib disertai label yang berisikan keterangan: judul dan konsep/deskripsi singkat
-
Peserta diharap menyediakan stand dan alat lukis sendiri antara lain :
a. Kertas A3 ketebalan 300 Gsm (Hot Pressed/Cold Pressedb. Cat Airc. Paletted. Tempat dan Air 500mle. Meja melukis (Optional)f. Kuasg. Alat Gambar Lain (Spidol, Masking Fluit, Penil Warna) -
Waktu yang disediakan untuk pembuatan lukisan yaitu 4 jam
-
Seluruh karya akan dipamerkan dan dinilai oleh Tim Juri
-
Peserta lomba melukis WAJIB melakukan registrasi online di bit.ly/ngalammelukis
Ngalam Melukis (Acara HUT Kota Malang ke 104)