Site icon Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata

CONCORDIA / PLAZA SARINAH

29 September 2014

Jl. Basuki Rachmad 2A Malang

Bangunan ini dulunya bernama Concordia , dibangun sebelum tahun 1990 dan dirobohkan dan dibangun lagi sebagai tempat rekreasi warga Belanda. Bangunan ini bergaya Indische Empire kolam yunani yang menonjol di bagian depan bangunan menjadi ciri khas gaya Indische Empire. Bangunan ini pernah dipakai sidang KNIP pusat tepatnya tahun 1947 dan akhirnya dibumihanguskan dalam rangka strategi perang gerilya untuk menghindari masuknya kembali Belanda ke Kota Malang. Kemudian dibangun lagi gedung baru untuk pusat pertokoan pertama di kota Malang yang sekarang bernama Sarinah. Sarinah kini berkembang menjadi pasar swalayan yang modern. Bentuk bangunan kolonialnya sudah hilang sama sekali. Bangunan kolonial lama diganti dengan bangunan modern. Sarinah selalu ramai oleh pengunjung, karena letaknya yang dekat dengan pusat keramaian, yaitu laun-alun kota Malang.

This Building, in the past called Concordia, was built before 1990 and Torn down and built again as recreation for citizens of Netherlands. This building was Indische Empire’s style. A pool of Greece t hat stands out in the front of the building into the characteristic style of the Indische Empire. This building was ever used for the center of KNIP council, precisely on 1947 and finally burning down in the framework strategy for guerrilla war to avoid the entry back the Netherlands to Malang, then rebuilt a new building for the first trade center in Malang City, now called Sarinah. Now, Sarinah has evolved into a modern supermarket. The colonial form of building has been lost at all. The old colonial building was replaced into e new modern building. Sarinah is always crowded by visitors, because of the location near the center of

Sumber : Malang Colonial City Tour, Yayasan Inggil

CONCORDIA / PLAZA SARINAH
Exit mobile version